Timnas Jepang Berpeluang Jadi Negara Pertama yang Lolos ke Piala Dunia 2026
1 month ago
3
ARTICLE AD BOX
Berita Sepak Bola: Timnas Jepang akan menjadi negara pertama yang memastikan tempat di Piala Dunia 2026 jika mereka berhasil mengalahkan Bahrain pada Kamis (20/03) di Stadion Saitama.